Mohon mengisi form komentar...guna perkembangan Blog ini

Selasa, 09 Februari 2010

Cendol Talas Ungu

Bahan Membuat Cendol Talas Ungu :

* 300 gram talas pontianak, kukus, haluskan
* 150 gram tepung sagu
* 1/2 sendok teh garam

Bahan Kuah Cendol :

* 200 ml santan kental
* 1/2 sendok teh garam
* 2 lembar daun pandan
* sirup merah

Cara Membuat Cendol Talas Ungu :

1. Campur semua bahan lalu bentuk dengan kedua tangan hingga membentuk batang-batang runcing (seperti cendol).
2. Rebus hingga terapung. Angkat lalu masukkan ke dalam air dingin.
3. Untuk kuah, masak santan, garam, dan daun pandan sampai mendidih. Angkat.
4. Hidangkan dengan sirup merah dan saus santan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peta Daftar Pengunjung

Pengunjung Sedang On-Line
Total Pengunjung Situs
Tasty-meal.Blogspot.com

musik player