Mohon mengisi form komentar...guna perkembangan Blog ini

Minggu, 06 Maret 2011

Lauk Gadang


Bahan Membuat Lauk Gadang:
  • 400 gram daging sapi, diiris tipis tebal 1 cm
  • 2 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
  • 2 lembar daun kunyit, diikat
  • 2 buah asam kandis
  • 1 1/2 sdt garam
  • 1 sdt gula pasir
  • 600 ml air
  • 5 sdm minyak untuk menumis
Bahan Bumbu Halus Lauk Gadang:
  • 10 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 4 buah cabai merah keriting
  • 2 buah cabai merah besar
  • 2 butir kemiri, disangrai
  • 2 cm kunyit, dibakar
  • 1 cm jahe
  • 1 cm lengkuas
Cara Membuat Lauk Gadang:
  1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, serai, daun kunyit dan asam kandis sampai harum.
  2. Tambahkan daging sapi. Aduk sampai berubah warna.
  3. Masukkan air, garam dan gula pasir. Masak sampai meresap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peta Daftar Pengunjung

Pengunjung Sedang On-Line
Total Pengunjung Situs
Tasty-meal.Blogspot.com

musik player