Mohon mengisi form komentar...guna perkembangan Blog ini

Kamis, 23 Desember 2010

Ceker Ayam Asam Manis

Bahan:
  • 20 kaki ayam, bersihkan kulit dan kuku
  • 7 siung bawang putih, haluskan
  • 1 sdt garam (secukupnya)
  • 200 ml minyak goreng
  • 1 liter air es/es batu
  • 2 sdm air jeruk nipis/cuka
  • 2 sdt minyak wijen
Bumbu Halus:
  • 1 sdt garam (secukupnya)
  • 1 sdm gula pasir
  • 1 sdt merica bubuk
  • 1 ruas jari jahe, haluskan
  • 7 siung bawang putih (haluskan)
  • 5 sdm saos tomat (secukupnya)

Cara Membuat:

  1. Lumuri kaki ayam dengan garam dan bawang putih yang telah dihaluskan, diamkan dalam lemari es selama 30 menit.
  2. Goreng kaki ayam hingga matang. Angkat dan masukkan ke dalam air es dalam keadaan panas-panas hingga mekar.
  3. Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan bumbu lain dan kaki ayam, aduk sebentar. Masukkan air, air jeruk atau cuka dan minyak wijen. Masak sejenak dan angkat.
  4. Sajikan selagi panas.
Untuk 4 porsi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peta Daftar Pengunjung

Pengunjung Sedang On-Line
Total Pengunjung Situs
Tasty-meal.Blogspot.com

musik player