Mohon mengisi form komentar...guna perkembangan Blog ini

Jumat, 26 November 2010

Bakwan Terang Bulan

Bahan untuk Membuat Camilan  Bakwan Terang Bulan :
  • 4 butir telur
  • 150 gram tahu putih, potong kotak kecil
  • 50 gram taoge
  • 100 gram wortel, potong korek api
  • 50 gram kapri, potong halus
  • 10 buah telur puyuh rebus, potong 2
  • 100 gram tepung terigu
  • 1/2 sendok teh baking powder
  • 1/8 sendok teh merica bubuk
  • 1/2 sendok teh garamminyak goreng

Cara Membuat Camilan  Bakwan Terang Bulan
:
  1. Campur semua bahan kecuali telur puyuh. Panaskan minyak lalu celupkan sendok sayur agar adonan tidak lengket. Setelah panas, masukkan adonan dan potongan telur puyuh di tengahnya.
  2. Goreng di atas api kecil sampai matang lalu sajikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peta Daftar Pengunjung

Pengunjung Sedang On-Line
Total Pengunjung Situs
Tasty-meal.Blogspot.com

musik player